24 April, 2024
AYo Berbagi

” Hati’Hati ” Jika menginjak Lantai Keramik Mesjid Al Ikhlas,Karena Pecah-Pecah

 

Ayoberbagi.co.id–Bagansiapiapi–Lantai keramik Mesjid Agung Al Ikhlas Bagansiapiapi Rohil saat ini kondisi pecah-pecah,jika tak hati-hati dan melihat ke bawah di kawatirkan anda bisa terluka jika tersalah injak.

Kamis (22/4/2021) terlihat beberapa bagian lsntai mesjid Al Ikhlas tersebut pecah dan terlepas dari semenya.

” Kita sebagai masyarakat dan jamaah berharap keramik yang rusak atau pecah di ganti, kawatir jika tersalah injak kaki terluka, karena keramik ini tajam,” Harap beberapa jamaah.

Walau sudah rusak dan pecah sejak beberapa hari lalu belum ada tanda-tanda untuk di perbaiki,khawatir jamaah tak melihat jemaah lainya memberi tanda  warna merah di atas keramik tersebut.

” Kalu orang muda,nampak ni,tapi jika orang tua atau uxur matanya kan bahaya juga,ya kita himbaulah pengurus mesjid memperbaikinya, ” Ucap Syair (45) warga Bagansiapiapi saat keluar dari mesjid tersebut Ksmis (22/4/2021).

Pantauan AYo berbagi pecahnya keramik bukan di dalam saja melainkan di pelataran samping yang memang perlu segera di renovasi.

Dimana terlihat juga fasiltas AC baru masih dalam kotak untuk menambah sarana dingin saat jamaah berada di mesjid yang kerap menerima hibah dari Pemkab ini.

(AYo berbagi-02/01)